MUSYAWARAH KALURAHAN KEPEK TENTANG BLT DDS T.A 2021

Editor 19 Februari 2021 23:15:32 WIB

Pemerintah kalurahan Kepek pada tahun 2021 mengalokasikan dana untuk program BLT bagi para penerima manfaat dari Anggaran  Dana Desa T.A 2021. Untuk melaksanakan program ini yang di tempuh adalah menyiapkan tahapan-tahapan yaitu menginventaris nama calon pemanfaat dengan mengadakan musyawarah di Padukuhan hal ini dimaksudkan untuk memperoleh data yang betul betul sesuai dengan kriteria calon penerima manfaat. 

Pada hari Jum'at 12 Februari 2021 secara serentak di 10 Padukuhan Yakni Trimulyo I, Trimulyo II, Sumbermulyo, Bansari, Tegalmulyo, Kranon, Ledoksari, Kepek I, Kepek II, Jeruk. Musduk menghadirkan unsur Pengurus RW, LPMP, RT, PKK, Karang taruna serta anggota Bamuskal yang ada di wilayah masing-masing Padukuhan, dalam Musdus di dampingi petugas dari unsur Pemerintah Kalurahan mencatat hasil musyawarah yang di jadikan bahan musyawarah di kalurahan.

Musyawarah Kalurahan tentang program BLT juga telah terlaksana pada Rabu 17 Februari 2021 di aula Kalurahan yang di pimpin oleh Ketua Bamuskal dan hadir juga dari Kapanewon Wonosari yang diwakili oleh Jawatan Kemakmuran . Di putuskan oleh Lurah Kepek sejumlah 98 yang telah melalui proses musduk layak menjadi penerima manfaat, yang kemudian akan di terbitkan SK untuk landasan pencairan dananya.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Terjemahan

Polling Web Kepek

Bagaimana menurut anda informasi dari website Kepek?
Sangat memuaskan, Lanjutkan
Memuaskan Saja
Memuaskan, Tingkatkan
Tidak Memuaskan
Create free online surveys

wa